Tagarjatim.id – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyebutkan pada Senin, 28 Juli 2025 wilayah Malang Raya tidak menunjukkan tanda-tanda cuaca ekstrem.
Justru fenomena langit menarik, hujan meteor Piscis Austrinus telah mencapai puncaknya selama 2 hari terhitung sejak 28 hingga 29 Juli. Fenomena ini dapat dilihat langsung tanpa menggunakan alat bantu. Anda dapat mengamati mulai pukul 19.51 WIB hingga fajar, dengan waktu terbaik sekitar pukul 02.13 WIB.
Fenomena hujan meteor Piscis Austrinus tidak akan menimbulkan dampak negatif terhadap suhu, cuaca, maupun udara bagi masyarakat. Fenomena ini umumnya hanya berupa pertunjukan cahaya indah di langit malam.
Berikut prakiraan cuaca wilayah Malang – Batu pada Hari Senin, 28 Juli 2025. Namun, perlu diingat bahwa prakiraan cuaca dapat berubah, jadi penting untuk selalu memantau perkembangan cuaca terkini.
Prakiraan Cuaca Kabupaten Malang
01.00 WIB | Berawan | 24 Derajat Celcius
04.00 WIB | Berawan | 25 Derajat Celcius
07.00 WIB | Terik | 26 Derajat Celcius
10.00 WIB | Terik | 31 Derajat Celcius
13.00 WIB | Berawan | 33 Derajat Celcius
16.00 WIB | Berawan | 31 Derajat Celcius
19.00 WIB | Berawan | 27 Derajat Celcius
22.00 WIB | Berawan | 26 Derajat Celcius
Prakiraan Cuaca Kota Malang
01.00 WIB | Berawan | 24 Derajat Celcius
04.00 WIB | Berawan | 25 Derajat Celcius
07.00 WIB | Berawan | 26 Derajat Celcius
10.00 WIB | Berawan | 28 Derajat Celcius
13.00 WIB | Berawan | 29 Derajat Celcius
16.00 WIB | Hujan | 26 Derajat Celcius
19.00 WIB | Hujan | 23 Derajat Celcius
22.00 WIB | Berawan | 22 Derajat Celcius
Prakiraan Cuaca Kota Batu
01.00 WIB | Berawan | 22 Derajat Celcius
04.00 WIB | Berawan | 23 Derajat Celcius
07.00 WIB | Berawan | 24 Derajat Celcius
10.00 WIB | Berawan | 26 Derajat Celcius
13.00 WIB | Hujan Curah | 26 Derajat Celcius
16.00 WIB | Hujan | 23 Derajat Celcius
19.00 WIB | Hujan | 21 Derajat Celcius
22.00 WIB | Berawan | 20 Derajat Celcius
Di Indonesia, informasi prakiraan cuaca setiap daerah dikeluarkan oleh Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG).
Setiap hari, kita bisa melihat informasi perkiraan cuaca yang dikeluarkan BMKG melalui situs resmi bmkg.go.id. (*)




















